Resep dan Cara Membuat Opor Daging Bebek

Tayang: 18 Mei 2024, 20:00 WIB
Penulis: Hani Tania
Editor: Tim Karawang Post
Resep dan Cara Membuat Opor Daging Bebek
Resep dan Cara Membuat Opor Daging Bebek /KarawangPost/Foto/FB-Mari MeMasak

KARAWANGPOST - Membuat makanan enak dan nikmat itu bisa dilakukan sendiri, salah satunya resep makanan yang satu ini selain mudah bahannya pun sangat banyak untuk didapatkan.

Opor Daging Bebek merupakan salah satu masakan dengan menggunakan bahan dasar daging bebek dapat di sajikan dengan porsi besar untuk dinikmati bersama anggota keluarga.

Tidak perlu keahlian khusus untuk membuat hidangan ini, hanya diperlukan membaca secara teliti baik bahan-bahan yang diperlukan serta langkah dan cara membuatnya.

Dibawah ini adalah bahan-bahan dan cara membuat Opor Daging Bebek. Simak dan ikuti langkah-langkah berikut ini: 

Baca Juga: Cara Mengurangi Ketergantungan Anak pada Gadget: Panduan Praktis bagi Keluarga

Bahan-Bahan:

  1. 500 gram daging bebek, potong menjadi potongan kecil
  2. 400 ml santan kental
  3. 200 ml air
  4. 2 lembar daun salam
  5. 2 batang serai, memarkan
  6. 3 cm lengkuas, memarkan
  7. 3 lembar daun jeruk
  8. 2 sdm minyak untuk menumis
  9. Garam secukupnya
  10. Gula pasir secukupnya

Bumbu Halus:

  1. 5 butir bawang merah
  2. 3 siung bawang putih
  3. 2 cm jahe
  4. 2 cm kunyit
  5. 2 sdt ketumbar bubuk
  6. 1/2 sdt jinten bubuk
  7. 1/2 sdt merica bubuk

Baca Juga: Strategi Efektif Mengatasi Kecanduan Gadget pada Anak: Tips untuk Orang Tua

Cara Membuat:

Halaman:

Sumber: resep masakan enak


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub