Momen Tahun Baru Islam 1443 H, Yaqut Cholil Qoumas Ajak Muslim Gotong-Royong Lawan COVID-19

- 9 Agustus 2021, 22:27 WIB
Momen Tahun Baru Islam 1443 H, Yaqut Cholil Qoumas Ajak Muslim Gotong-Royong Lawan COVID-19
Momen Tahun Baru Islam 1443 H, Yaqut Cholil Qoumas Ajak Muslim Gotong-Royong Lawan COVID-19 /Karawangpost/Dok: Kemenag

KARAWANGPOST - Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengajak umat Islam di Indonesia untuk mengimplementasikan semangat gotong royong dalam kehidupan sehari-hari.

Perayaan tahun baru Islam yang jatuh pada esok, 10 Agustus 20221 bertepatan dengan bulan hari kemerdekaan Indonesia.

Semangat gotong royong harus dimunculkan dari diri kita sebagai bangsa yang besar dan berbeda-beda kultur, lainnya.

Baca Juga: Peretas Situs Setkab dari Padang BlackHat Ternyata Masih Muda, Salah Satunya di Bawah Umur 

Dalam menyambut momen yang sakral ini, Menag juga mengajak umat muslim senantiasa berhijrah dan memperkuat spirit dalam menghadapi pandemi COVID-19.

"Selamat tahun baru 1 Muharram 1443 H. Mari perkuat spirit hijrah dan semangat gotong royong dalam menghadapi pandemi Covid-19," kata Menag.

Menurut Cholil, perjalanan hijrah di sini dalam hal perpindahan, perubahan, dan adaptasi dalam merespons situasi dan kondisi di tengah wabah COVID-19.

Baca Juga: Trending di TikTok Review Saldo, Indra Kesuma: Ngaku Sultan Tapi Ngak Bayar Pajak

Ia juga berpendapat bahwa solidaritas dan gotong royong adalah kuncinya. Pemerintah sejak satu setengah tahun terakhir terus berupaya mengatasi kondisi ini.

Halaman:

Editor: Zein Khafh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah