Enam Episode Podcast ‘Menjadi Manusia’ Bertema Percaya Diri

- 3 Juni 2021, 12:19 WIB
Ilustrasi 'Menjadi Manusia'
Ilustrasi 'Menjadi Manusia' /Tangkap layar Spotify: Podcast Menjadi Manusia

KARAWANGPOST – ‘Menjadi Manusia’ adalah Podcast yang berisi tentang cerita atau peristiwa yang erat terjadi dalam kehidupan manusia.

Banyak orang yang sulit untuk mengungkapkan perasaan yang dialami oleh diri sendiri. Bahagia, sedih, kecewa, marah, cinta, putus asa bahkan memutuskan untuk bunuh diri.

Podcast ‘Menjadi Manusia’ dibuat dengan bercerita memandang kehidupan dari berbagai perspektif atau pandangan manusia.

Baca Juga: Lamaran Lesti dan Rizky Billar Live di Indosiar, Persiapan Terus Dilakukan

Jika kamu sedang takut menghadapi masalah, simak 6 episode podcast ‘Menjadi Manusia’ yang bisa membangun rasa percaya diri.

1. Episode 139. Menjadi Aku
“Mereka bilang aku tidak cantik. Aku juga kerap merasa terkalahkan, karena tidak memiliki kecantikan seperti kebanyakan perempuan.”

Standar kecantikan bukan terletak pada fisik. Sering dianggap tidak cantik membuat seseorang khawatir tidak ada yang mau menerima. Episode ini membantu kamu lebih bersyukur dan mencintai diri sendiri.

2. Episode 147. Pada Akhirnya
“Dunia menuntut untuk jadi realistis jangan pula terlalu lama bersembunyi dibalik luka hingga lupa bahwa hidup tidak berputar hanya untuk sebuah sedih.”

Baca Juga: Enam Makanan Khas Korea Selatan yang Sering Muncul di Adegan Drama

Halaman:

Editor: Ali Hasan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah