8 Tips Alami Meniruskan Pipi Tanpa Operasi, Nomor 6 Mudah Banget

- 23 Oktober 2021, 16:07 WIB
8 Tips Alami Meniruskan Pipi Tanpa Operasi
8 Tips Alami Meniruskan Pipi Tanpa Operasi /Karawangpost/Pexels/Milada Vigerova

KARAWANGPOST - Meniruskan pipi tembem atau chubby menjadi salah satu hal yang ingin dilakukan oleh orang yang mungkin merasa kurang percaya diri.

Tidak perlu khawatir, sebab, ada berbagai cara meniruskan wajah yang bisa dilakukan dengan mudah di rumah. Dengan itu, bentuk wajah tirus dan lancip bisa menjadi kenyataan.

Cara meniruskan pipi tembem secara alami memang bukan hal yang mustahil. Namun, cara meniruskan pipi tembem secara alami membutuhkan proses yang lebih lama.

Baca Juga: Manfaat Membakar Daun Salam di Dalam Rumah 

Maka dari itu, perlu konsistensi untuk mendapatkan hasil yang efektif. Berikut ini adalah 8 tips meniruskan pipi tembem secara alami dan efektif tanpa operasi.

1. Senam Wajah

Dream - senam wajah dengan meniup balon merupakan cara meniruskan pipi tembem secara alami dan afektif tanpa operasi.

Untuk melakukan senam wajah ini mudah saja. memang terlihat aneh, tapi inilah salah satu cara meniruskan pipi secara alami dan efektif.

Baca Juga: Mengenal Jenis Lemak adalah Kunci Kesuksesan Turunkan Berat Badan

- Siapkan satu buah balon
- Tiup balon menggunakan mulut
- setelah mengembang, kempeskan balon dan tiup satu kali lagi
- ulangi latihan ini secukupnya.

Halaman:

Editor: Zein Khafh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x