Resep dan Cara Membuat Sate Lilit Tempe

- 14 Juni 2024, 21:00 WIB
Sate Lilit Tempe
Sate Lilit Tempe /(Foto: Ilustrasi)

KARAWANGPOST - Membuat makanan enak dan nikmat itu bisa dilakukan sendiri, salah satunya resep makanan yang satu ini selain mudah bahannya pun sangat banyak untuk didapatkan.

Sate Lilit Tempe merupakan salah satu masakan dengan menggunakan bahan dasar tempe dapat di sajikan dengan porsi besar untuk dinikmati bersama anggota keluarga.

Tidak perlu keahlian khusus untuk membuat hidangan ini, hanya diperlukan membaca secara teliti baik bahan-bahan yang diperlukan serta langkah dan cara membuatnya.

Dibawah ini adalah bahan-bahan dan cara membuat Sate Lilit Tempe. Simak dan ikuti langkah-langkah berikut ini: 

Baca Juga: Rahasia Awet Muda dengan Konsumsi Makanan Sehat: Menu Seimbang dan Tips Praktis

Bahan-bahan:

  1. 350 gr tempe kualitas bagus
  2. 60 gr kelapa parut
  3. 2 sdm tapioka
  4. 3 lembar daun jeruk, buang tulang tengah, iris halus
  5. 1 cm lengkuas
  6. 1 batang serai geprek
  7. 1 sdt penyedap rasa ayam
  8. garam, gula secukupnya
  9. minyak goreng secukupnya
  10. 1 sdm margarin
  11. 8 buah serai

Bumbu Halus:

  1. 4 siung bawang putih
  2. 4 siung bawang merah
  3. 3 buah cabai merah
  4. 3 buah cabai keriting
  5. 2 cm kencur, kupas
  6. 5 cm kunyit, kupas
  7. 3 butir kemiri sangrai

Baca Juga: Kreasi Unik Dekorasi Rumah dengan Tanaman Hias: Ide-ide Inspiratif

Cara Membuat:

Halaman:

Editor: Hani Tania

Sumber: resep masakan enak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah