Komunitas Batujaya Creative, Wadah Ekonomi Kreatif Seni Budaya di Karawang

- 23 Oktober 2021, 20:57 WIB
Komunitas Batujaya Creative, Wadah Ekonomi Kreatif Seni Budaya di Karawang
Komunitas Batujaya Creative, Wadah Ekonomi Kreatif Seni Budaya di Karawang /Karawangpost/Batujaya Creative

KARAWANGPOST - Mengenal komunitas seni dari Batujaya sebagai wadah ekonomi kreatif di Kabupaten Karawang, Jawa Barat.

Batujaya Creative (BC) adalah sebuah Wadah bidang Kreasi, Seni dan Budaya, yang bertempatkan di kecamatan Batujaya.

Ketua BC Maria Ulfa sebagai menjelaskan, Batujaya Creative adalah sebuah wadah kreatifitas dalam membina dan membangun Ekonomi Kreatif yang ada di Kecamatan Batujaya, Kabupaten Karawang.

Baca Juga: Objek Wisata Religi Karawang Makam Syekh Quro Kondisinya Memprihatinkan, Tak Terurus 

"BC terbentuk berdasarkan ide dari berbagai lintas generasi dan pelaku seni yang ada di Kecamatan Batujaya, untuk memajukan bidang seni dan budaya," kata  Ulfa, Sabtu, 23 Oktober 2021.

Ulfa menejlaskan, Batujaya Creative dibentuk dengan tujuan untuk menggali potensi pemuda yang kreatif, dan menghasilkan karya yang punya nilai ekonomis.

"Komunitas Batujaya Creative terbentuk pada tanggal 16 Oktober 2018. Selain sebagai wadah seni dengan tujuan memberdayakan dan menggali potensi dalam berkreatifitas," ujarnya.

Baca Juga: Info Jadwal Vaksinasi di Kabupaten Karawang, Kecamatan Rengasdengklok 21-27 Oktober 2021

BC juga  turut aktif dalam kegiatan sosial dan sebagai sebuah wadah untuk membangun Ekonomi kreatif di bidang seni dan budaya.

Halaman:

Editor: Zein Khafh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x