Ibu Hamil dan Balita Akan Dapat Bantuan Rp6 Juta Mulai Januari 2021

- 12 Januari 2021, 23:25 WIB
Ilustrasi ibu hamil
Ilustrasi ibu hamil /StockSnap

Kemudian, Bansos Tunai dengan target penerima 10 juta keluarga dan anggaran Rp12 triliun yang seluruhnya akan disalurkan di 34 provinsi di seluruh Indonesia. PKH tahun 2021 ada 10 juta penerima manfaat dan penyalurnya adalah Bank Himbara.

Baca Juga: Black Box Sriwijaya Air PK-CLC SJ 182 Dibawa ke JITC II Tanjung Priok 

Penerima manfaat BLT Rp6 juta ini, harus memenuhi komponen di antaranya ibu hamil dan balita, anak sekolah, penyandang disabilitas, dan lanjut usia, demikian Risma dalam situs resmi PKH Kemensos.

"Kenapa peluncuran bantuan pada minggu pertama (Januari 2021)? Supaya kalau ternyata tadi ada warga yang tidak bankable atau tidak biasa menggunakan bank, kami masih punya tiga minggu untuk evaluasi," ucap Risma.***

Halaman:

Editor: Zein Khafh

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x