Inilah Daftar Nomor Punggung Unik Pemain Sepak Bola dalam Sejarah

- 12 Januari 2023, 17:40 WIB
Nomor Punggung Pemain Sepakbola, Ronaldo dan Ronaldinho
Nomor Punggung Pemain Sepakbola, Ronaldo dan Ronaldinho /Instagram/@alnasr_fc/@ronaldinhobruxo_/

Seperti liga Inggris pada tahun 1993, Liga Jerman pada tahun 1993-1994, Spanyol baru menerapkan pada musim 1995-1996.

Daftar Pemain Sepakbola dengan Nomor Punggung Unik yang Melegenda Saat Ini
Penasaran dengan siapa saja pesepak bola yang mempunyai nomor punggung berbeda dengan yang lain.

Baca Juga: Spy x Family Season 1 Episode 24: Peran Ibu dan Istri, Belanja Bareng Teman

Berikut ini daftar pemain yang memiliki sepak bola yang memiliki nomor punggung unik yang sulit dilupakan dan melegenda saat ini.

1. Rogerio Ceni
Rogerio Ceni merupakan kiper yang sangat berbakat, meskipun yang bertugas untuk menjaga gawang Ceni pernah menyumbangkan gol legendaris untuk klub yang dibelanya membuat jadi jadi salah satu kiper legenda.

Hal unik lainnya adalah Ceni menggunakan nomor punggung unik yaitu 01, hal ini tentu saja terlihat sangat unik. Karena pada umumnya nomor punggung tidak memerlukan tambahan “0” didepannya.
Selain menggunakan nomor punggung “01”, Ceni juga Kembali menggerakkan dunia dan membuat inovasi unik lainnya dengan menggunakan angka 618 pada jersey.

Tidak hanya asal memilih angka, angka tersebut merupakan total penampilannya dengan klubnya yaitu Sao Paulo.

Baca Juga: Alchemy of Souls Season 2 Episode 3: Bu-yeon Mendapatkan Kembali Ingatannya!

2. Ivan Zamorano
Ivan Zamorano mantan pemain sepak bola berkebangsaan Chili ini juga menggunakan nomor punggung unik yaitu 1+8 saat membela klub Inter Milan dari 1996 sampai dengan 2001 silam.

Dibalik angka unik yang dipilih oleh Zamorano, sebenarnya ia sangat menyukai nomor 9 tetapi di Inter Milan pada saat itu angka tersebut sudah dipakai oleh pemain lainnya yaitu Ronaldo.

Halaman:

Editor: Zein Khafh

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x