Perayaan Hari Bumi Sedunia, Lima Hal yang Bisa Kamu Lakukan

- 22 April 2021, 13:48 WIB
Menanam pohon.
Menanam pohon. /Cottonbro/Pexels

Jika kamu berada di rumah seharian, ada baiknya untuk menyimak salah satu siaran tentang perayaan Hari Bumi maupun diskusi ringan secara virtual yang banyak tersebar di dunia maya.

Dengan keikutsertaanmu dalam kegiatan ini, kamu tidak hanya mendapatkan wawasan baru mengenai bahaya perubahan iklim, maupun cara mengontrol penggunaan plastik. Namun kamu juga mendukung aktivis lingkungan.

5. Botol minum

Mulai dari hari ini ada baiknya kamu menggunakan botol minum yang bisa selalu kamu gunakan. Lebih baik kamu memilih botol air yang memiliki filter baik agar tetap bisa menjaga kualitas air.

Nah itu dia hal-hal yang bisa kamu lakukan hari ini atau mulai hari ini untuk mendukung pemulihan bumi. Mengubah perilaku yang sehat memang tidak mudah, tapi ini untuk kebaikanmu juga lho.***

Halaman:

Editor: Ali Hasan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah