Berikut ini Rempah-Rempah Indonesia yang Banyak Diekspor

- 12 Januari 2024, 16:30 WIB
Rempah-rempah
Rempah-rempah /Karawangpost/Foto/IG-Poltekparbali

KARAWANGPOST – Indonesia sudah cukup populer dikenal oleh sebagian negara sebagai penghasil rempah-rempah yang melimpah. Saking melimpahnya, banyak dari negara yang melirik hasil rempah Indonesia ini.

Oleh sebab itu, ada berbagai jenis rempah-rempah Indonesia yang saat ini memiliki daya ekspor paling tinggi. Adapun jenis rempah-rempah yang paling banyak diekspor antara lain.

Lada

Berdasarkan data Kementerian Perdagangan pada akhir 2022 lalu, rempah-rempah lada ini menguasai 17,8 persen total ekspor ke sejumlah negara. Adapun nilai ekspor tersebut setara dengan kisaran antara 40,88 juta dollar AS. Oleh karena itu, lada ini menjadi salah satu komoditas rempah-rempah yang paling banyak diekspor.

Cengkeh

Komoditas rempah asli daerah Maluku Indonesia ini menjadi salah satu rempah yang paling banyak diekspor. Pasalnya, rempah tersebut mempunyai daya ekspor tinggi ke sejumlah negara. Menurut data per-akhir tahun 2022 lalu, cengkeh termasuk rempah yang paling banyak diekspor dengan jumlahnya mencapai kisaran antara 37,26 dollar AS. Selain itu, daya minat cengkeh juga cukup menarik ke berbagai negara.

Vanili

Rempah vanili juga termasuk ke dalam jenis rempah Indonesia yang paling banyak diekspor. Tidak main-main, komoditas tersebut jika diekspor menghasilkan jumlah yang cukup banyak dengan kisaran antara 20,2 dollar AS. Hal ini menjadikan vanili menjadi salah satu jenis rempah yang banyak diekspor.

Kapulaga

Halaman:

Editor: Mustapid

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah