Langkah dan Tahapan Budidaya Ikan Mas

- 3 Juni 2022, 08:00 WIB
Budidaya Ikan Mas
Budidaya Ikan Mas /Instagram/@yubis_sayur

KARAWANGPOST - Budidaya bukan hanya menjadi suatu kegiatan hobi saja, namun dengan kegiatan tersebut bisa mendatangkan hasil nilai ekonomi yang cukup besar.

Sebelum melakukan kegiatan budidaya baiknya kita harus mengenali terlebih dahulu apa yang akan kita budidayakan dengan membaca informasi sebagai refrensi untuk memulai kegiatan budidaya.

Berikut adalah langkah dan tahapan budidaya Ikan Mas sebagai refrensi untuk memulai melakukan kegiatan budidaya.

Baca Juga: Enam Kebiasaan ini Bikin Anak Jarang Sakit

Budidaya ikan mas idealnya dilakukan pada ketinggian 150 - 10000  meter dpl. Suhu ideal untuk pertumbuhan ikan mas berada pada rentang 20-25oC dengan pH air berkisar 7-8.

Dewasa ini, usaha budidaya ikan mas terbagi dalam dua segmen, yakni usaha pembenihan dan pembesaran. Usaha pembenihan menghasilkan bibit ikan untuk dibesarkan lebih lanjut.

Pangsa pasar usaha pembenihan adalah petani ikan yang menekuni usaha pembesaran. Sedangkan usaha pembesaran menghasilkan ikan ukuran konsumsi, pangsa pasarnya konsumen akhir.

Baca Juga: Tujuh Ikan Hias Pembawa Keberuntungan Bagi Pemiliknya Jika Dipelihara Berdasarkan Feng Shui

Pembenihan Ikan Mas

Halaman:

Editor: M Haidar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x