Info Vaksin Covid-19 Kota Bekasi, Simak Lokasi Vaksinasinya

- 11 September 2021, 00:05 WIB
Info Vaksin Covid-19 Kota Bekasi
Info Vaksin Covid-19 Kota Bekasi /Instagram/@infobekasi

KARAWANGPOST - Pemerintah kini tengah gencar melakukan vaksinasi Covid-19 hingga ke perdesaan atau kelurahan. Itu dilakukan sebagai upaya percepatan vaksinasi.

Banyak kota-kota di daerah Jawa Barat sedang melakukan vaksinasi massal di kelurahan, termasuk Kota Bekasi.

Dilansir KarawangPost dari unggahan akun Instagram @infobekasi, Dinas Kesehatan Kota Bekasi melakukan vaksinasi di setiap kelurahan pada Jumat hingga Sabtu, 10-11 September 2021.

Baca Juga: Hari Ini 20 Tahun Peringatan Serangan 11 September WTC

Untuk jenis vaksin yang tersedia ialah jenis Pfizer.

Berdasarkan data dari Dinas Kesehatan Kota Bekasi, vaksinasi digelar di 10 titik di setiap kelurahan.

Adapun jumlah kelurahan di Kota Bekasi sebanyak 56.

Informasi Vaksin bisa dilihat di akun instagram kelurahan masing-masing.

Baca Juga: Kasus Covid-19 Karawang, Pasien Sembuh Bertambah dan yang Meninggal Juga Meningkat

Halaman:

Editor: Ali Hasan

Sumber: Instagram


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah