Enam Jenis Usaha Ternak Cepat Panen dan Menguntungkan, Nomor Empat Banyak yang Minat

- 20 Februari 2021, 23:41 WIB
Memberi pakan lele
Memberi pakan lele /ADITYA PRADANA PUTRA/ANTARA

KARAWANGPOST - Melihat orang yang memiliki peternakan sendiri terkadang membuat iri, seakan-akan ingin merasakan betapa enaknya memiliki usaha sendiri dan berpenghasilan cukup. Usaha mandiri memang terlihat mengasyikkan.

Ada berbagai jenis hewan ternak yang bisa dijadikan sebagai bahan dasar makanan untuk warung makan atau bahkan restoran sekalipun. Itu menjadi alasan tersendiri untuk memiliki peternakan.

Sebab, menjadi pemasok produksi dari restoran itu akan jauh lebih banyak lagi keuntungan yang bisa diraih.

Baca Juga: Jalur Pengganti Tol Cipali KM 122 di Titik yang Amblas Akhirnya Difungsikan, Contraflow Dihentikan

Dalam berita Ringtimesbanyuwangi.com berjudul "6 Usaha Ternak yang Cepat Panen, Menjanjikan Keuntungan" yang dilansir dari kanal Youtube Le' Toen pada Sabtu 20 Februari disebutkan, berikut ini adalah ternak paling cepat panen, menjanjikan dan menguntung.

1. Ternak Ayam

Ternak yang paling cepat panen yang pertama adalah ayam. Ternak ayam ini merupakan salah satu peternakan yang menguntungkan.

Telur ayam dan juga daging ayam semuanya bisa diolah untuk dijadikan beberapa menu. Inilah salah satu hal yang membuatnya terus dicari dan diminati banyak masyarakat.

Baca Juga: Banjir Setinggi 1 Meter, Kawasan Industri Jababeka Bekasi Ditutup

Apalagi jika mendekati bulan puasa dan lebaran, akan ada banyak sekali pembeli ayam. Bahkan sering kita lihat satu orang bisa membeli lebih dari dua ekor ayam.

Halaman:

Editor: Ali Hasan

Sumber: Ringtimes Banyuwangi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x