Manfaat Tertawa untuk Kesehatan

- 30 Mei 2024, 17:00 WIB
Ilustrasi Tertawa.
Ilustrasi Tertawa. /Pexels

Tertawa secara teratur dapat mengurangi risiko penyakit jantung dan menurunkan tekanan darah. Hal ini karena ketika kita tertawa, tekanan darah naik dan detak jantung kita seperti ketika kita berolahraga.

Tertawa secara teratur membuat tubuh mengalami perubahan tekanan darah dan bekerja pada jantung. Hasilnya, kita memiliki tekanan darah yang lebih rendah dan risiko serangan jantung, stroke, dan masalah jantung yang lebih rendah.***

Halaman:

Editor: Hani Tania

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah