Presiden Jokowi Sampaikan akan Ada Reshuffle Kabinet Lanjutan

- 21 Februari 2024, 18:02 WIB
Presiden Joko Widodo bersama Menko Polhukam Hadi Tjahjanto (kiri) dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala BPN Agus Harimurti Yudhoyono (kanan) memberikan keterangan pers usai pelantikan di Istana Negara, Jakarta, Rabu./ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/nym)
Presiden Joko Widodo bersama Menko Polhukam Hadi Tjahjanto (kiri) dan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala BPN Agus Harimurti Yudhoyono (kanan) memberikan keterangan pers usai pelantikan di Istana Negara, Jakarta, Rabu./ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A/nym) /

Baca Juga: Hadapi Kecurangan Pilpres 2024, Ganjar Pranowo Gunakan Hak Angket DPR

Untuk posisi jabatan yang ditinggalkan Mahfud sempat kosong dan ditambal Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian.

Presiden Jokowi baru menunjuk pengganti Mahfud hari ini. Presiden Jokowi melantik Hadi Tjahjanto sebagai Menko Polhukam baru.

Sementara jabatan Menteri Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) diisi oleh Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).***

Halaman:

Editor: M Haidar

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x