Wajib Dicoba! Resep Nasi Goreng Kencur, Mudah dan Praktis

- 24 Agustus 2021, 09:40 WIB
Nasi goreng kencur
Nasi goreng kencur /KarawangPost/Tangkap Layar YouTube Simple Rudy TV

KARAWANGPOST - Salah satu makanan khas Indonesia yang dijadikan sebagai menu makanan favorit adalah nasi goreng.

Selain mudah dalam membuatnya, nasi goreng juga bisa dibuat dengan berbagai variasi rasa seperti nasi goreng kencur.

Nasi goreng kencur ini sebagai salah satu menu nasi goreng yang mengandalkan cita rasa rempah asli Indonesia yakni kencur.

Baca Juga: Dugaan Penistaan Agama, YouTuber Muhammad Kece dilaporkan ke Bareskrim Polri

Berikut adalah bahan-bahan dan cara pembuatan nasi goreng kencur yang wajib kamu coba.

Bahan 1:

  • 500 g Nasi Putih
  • 7 lembar Daun Kencur, dirajang halus
  • 75 g Teri Goreng
  • 75 g Ampela Ayam Rebus, dipotong serasi
  • 2 sdm Air
  • 2 butir Telur

Bahan 2:

  • 4 sdm Minyak Goreng, untuk menumis
  • 4 siung Bawang Putih, dirajang
  • 1 batang Daun Bawang, dirajang 1/2 cm
  • 8 buah Cabe Rawit, dirajang
  • 1 sdt Terasi Goreng, dihancurkan

Bahan 3:

  • 1/2 sdt Garam
  • 1/2 sdt Gula Pasir
  • 1/2 sdt Merica Bubuk

Bahan 4:

Halaman:

Editor: Ali Hasan

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah